Hati-Hati! Menutup Layar Saat Shutdown Bisa Bikin Laptop Kamu Cepat Rusak - Mungkin kamu sudah tidak asing lagi dengan yang namanya Laptop. Ya, laptop atau komputer jinjing ini merupakan komputer mini yang bisa dibawa kemana saja. Nah, salah satu ciri khas dari laptop adalah layarnya yang bisa dibuka tutup. Namun tahukah kamu, untuk menutup layar laptop tidak boleh dilakukan secara sembarangan! Apalagi menutupnya ketika laptop sedang shutdown? Karena menutup layar ketika laptop sedang shutdown akan membuat laptop kamu cepat rusak. Lho, kok bisa?
Hampir semua orang biasanya untuk mematikan laptopnya dengan cara shutdown atau hibernet. Tanpa menunggu proses shutdown selesai, mereka langsung saja menutup layar laptopnya kemudian menyimpannya ditas, lemari atau laci lalu pergi begitu saja. Hal itu biasa terjadi ketika orang tersebut sedang buru-buru. Sebenarnya, keseringan menutup layar ketika proses shutdown sedang berjalan akan membuat laptop cepat rusak.
Ada beberapa alasan kenapa menutup layar laptop ketika proses shutdown sedang berlangsung tidak boleh dilakukan. Berikut penjelasannya.
Alasan Menutup Layar Saat Shutdown Bisa Bikin Laptop Kamu Cepat Rusak
1. Arus Listrik Yang Kuat
2. Prosesor dan VGA Yang Panas
Lalu, Bagaimana Cara Mematikan dan Menutup Layar Laptop Yang Aman dan Benar?
Setelah kamu membaca alasan mengapa tidak boleh menutup layar laptop ketika proses shutdown sedang berlangsung, mungkin kamu akan bertanya-tanya bagaimana cara mematikan dan menutup layar laptop yang aman dan benar. Untuk itu saya akan menjelaskannya dibawah ini.#1. Saat Menyalakan Laptop
#2. Saat Mematikan Laptop
Itulah beberapa alasan mengapa Menutup Layar Ketika Shutdown Bisa Bikin Laptop Kamu Cepat Rusak. Semoga bermanfaat ya dan jangan lupa untuk komentar dan juga share ya.