Sabtu, 31 Januari 2009

Penyebab Dan Gejala Kanker Prostat (Prostate Cancer)

Kanker Prostat adalah suatu tumor ganas yang tumbuh di dalam kelenjar prostat, sebuah kelenjar dalam sistem reproduksi lelaki. Hal ini terjadi ketika sel prostat mengalami mutasi dan mulai berkembang di luar kendali. Sel [...]
Baca SelengkapnyaPenyebab Dan Gejala Kanker Prostat (Prostate Cancer)
loading...

Sehat dan Awet Muda dengan Detoksifikasi

Di jaman modern ini, sebagian besar masyarakat tentu sudah mengenal dan mungkin pernah melakukan detoksifikasi, atau singkat dikenal dengan istilah detoks. Yaitu sebuah proses menetralisasi zat-zat beracun (toksin) di dalam [...]
Baca SelengkapnyaSehat dan Awet Muda dengan Detoksifikasi
loading...

Rabu, 28 Januari 2009

Manfaat Aroma Terapi

Wewangian identik dengan perempuan. Parfum tentu tidak pernah alpa digunakan dalam melakukan aktivitas. Kaum adam pun kini semakin banyak yang menggunakannya. Berbagai wewangian dapat menjadi terapi bahkan pengobatan. [...]
Baca SelengkapnyaManfaat Aroma Terapi
loading...

Tips Atasi Pilek Tanpa Obat

Cuaca tak menentu seperti yang terjadi akhir-akhir ini, tak jarang membuat tubuh cenderung rentan terhadap pilek. Terlebih jika Anda tengah melakukan aktivitas padat. Berbagai faktor seperti kecapaian, virus dan stres [...]
Baca SelengkapnyaTips Atasi Pilek Tanpa Obat
loading...

Tips Mengencangkan Pantat

Pantat yang menggelambir memang sangat mengganggu penampilan, terutama bagi kaum wanita. Gerakan-gerakan yang diperagakan dalam artikel ini dapat membentuk pantat menjadi kencang. Perlu KesabaranUntuk memperindah dan mengencangkan [...]
Baca SelengkapnyaTips Mengencangkan Pantat
loading...

Selasa, 27 Januari 2009

Deteksi Dini dan Cegah Batu Ginjal

Penyakit batu ginjal adalah penyakit yang disebabkan adanya massa keras seperti batu yang terbentuk di sepanjang saluran kencing dan bisa menyebabkan nyeri, perdarahan, penyumbatan aliran kencing atau infeksi. Biasanya penyakit [...]
Baca SelengkapnyaDeteksi Dini dan Cegah Batu Ginjal
loading...

Cantik Dengan Totok Wajah

Banyak cara untuk menjadi cantik. Pada sebagian orang cukup mengandalkan sapuan kosmetik saja sudah terlihat cantik. Namun, banyak juga yang menggunakan obat-obatan modern dari dokter, bahkan tak sedikit yang menempuh operasi [...]
Baca SelengkapnyaCantik Dengan Totok Wajah
loading...

Tips Menyiasati Dampak Kafein Dari Teh

Zat-zat stimulan yang terkadung dalam kafein seperti kafein teh (theine) sangat tinggi kadarnya sehingga dapat menghambat rantai produksi enzim-enzim dalam pencernaan. Dosis untuk tubuh kita dalam menyerap kafein/hari [...]
Baca SelengkapnyaTips Menyiasati Dampak Kafein Dari Teh
loading...

Senin, 26 Januari 2009

Kebiasaan Buruk Yang Merusak Penampilan

Penting, namun seringkali kita malas melakukannya. Berikut hal-hal sederhana yang bisa berdampak buruk bagi kesehatan dan kecantikan. 1. Olahraga dengan make up lengkapMemang sih, gym merupakan salah satu tempat berkumpulnya [...]
Baca SelengkapnyaKebiasaan Buruk Yang Merusak Penampilan
loading...

Tips Tuntaskan Noda Jerawat Dengan Bahan Alami

Jerawat yang tak kunjung hilang bisa membuat kepercayaan diri kita menurun, apalagi kalau sampai meninggalkan bekas yang menodai wajah. Berikut ini adalah beberapa tips untuk mengatasi jerawat dan menghilangkan bekas jerawat [...]
Baca SelengkapnyaTips Tuntaskan Noda Jerawat Dengan Bahan Alami
loading...

Minggu, 25 Januari 2009

Tips Hilangkan Stress Dengan Yoga

Gaya hidup modern, kebiasaan, dan tekanan hidup sering menjadikan kita lupa akan pentingnya kesehatan. Padahal kesehatan adalah salah satu asset utama kita menjalani hidup ini. Sekali kesehatan Anda terganggu, tidak [...]
Baca SelengkapnyaTips Hilangkan Stress Dengan Yoga
loading...

Sabtu, 24 Januari 2009

Profile : Keseimbangan Pada Bagian Depan Atau Belakang

Einstein pernah berkata, “Segala sesuatunya bersifat relatif”. Ini juga berlaku bagi ciri-ciri alami manusia. Kita semua mempunyai kualitas yang menjadikan kita manusia, tetapi dalam tingkat yang berbeda.Salah satu contoh [...]
Baca SelengkapnyaProfile : Keseimbangan Pada Bagian Depan Atau Belakang
loading...

Khasiat Buah Berry Lebih Ampuh Dari Aspirin

Strawberry, blueberry, rasberry, dan cranberry merupakan buah dari keluarga berry yang memiliki bentuk dan warna yang cantik, dan rasa yang bisa membuat lidah kita jatuh cinta.Dibalik ukuran buah berry yang kecil, ternyata [...]
Baca SelengkapnyaKhasiat Buah Berry Lebih Ampuh Dari Aspirin
loading...

Kamis, 22 Januari 2009

Tips Rambut Tetap Sehat Sehabis Smoothing

Proses smoothing mirip rebounding. Bedanya, smoothing menggunakan bahan-bahan terpilih yang tidak membuat rambut menjadi lurus kaku. Namun, meskipun halus dan lurus, rambut dapat di-blow mengembang, sehingga tidak terlihat [...]
Baca SelengkapnyaTips Rambut Tetap Sehat Sehabis Smoothing
loading...

Rambut Dicatok? Bukan Masalah

Masih bergantung pada alat pelurus rambut ? Sekali Anda merasakan betapa lurus dan lembutnya rambut yang dihasilkan oleh alat pelurus rambut, maka semakin sulit menjauhkan alat catok tersebut pada rambut Anda. Padahal [...]
Baca SelengkapnyaRambut Dicatok? Bukan Masalah
loading...

Minggu, 18 Januari 2009

Perawatan Fibromyalgia

Karena gejala-gejala dari fibromyalgia bermacam-macam dan bervariasi diantara para pasien, maka program perawatan harus dibedakan untuk setiap pasien. Program perawatan adalah paling efektif jika perawatan menggabungkan [...]
Baca SelengkapnyaPerawatan Fibromyalgia
loading...

Sabtu, 17 Januari 2009

Diagnosa Fibromyalgia

Tidak ada tes darah atau X-ray untuk membantu dokter menentukan apakah seseorang menderita fibromyalgia. Oleh karenanya, diagnosis dari fibromyalgia dibuat semata-mata pada dasar klinis yang berdasarkan pada pemeriksaan [...]
Baca SelengkapnyaDiagnosa Fibromyalgia
loading...

Pengaruh Melepas Alas Kaki Ketika Berada Di Dalam Rumah Bagi Kesehatan Kita

Melepas alas kaki (sepatu atau sandal) ketika berada di dalam rumah merupakan suatu kebiasaan orang-orang Asia termasuk Indonesia. Selain untuk kebersihan, melepas alas kaki ketika kita bertamu ke rumah orang lain merupakan [...]
Baca SelengkapnyaPengaruh Melepas Alas Kaki Ketika Berada Di Dalam Rumah Bagi Kesehatan Kita
loading...

Jumat, 16 Januari 2009

Gejala Fibromyalgia

Gejala umum dari fibromyalgia adalah nyeri. Seperti yang telah diketahui, nyeri pada fibromyalgia tidak disebabkan oleh peradangan jaringan. Bahkan, penderita tampaknya mempunyai sensitifitas yang meningkat pada banyak sensory [...]
Baca SelengkapnyaGejala Fibromyalgia
loading...

Posting Terbaru